SBR | BANDUNGTV | FARHAT MUMTAZ | Puluhan Pemilik Tanah Yang Terkena Proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung Di Kecamatan Cikalongwetan,Padalarang Dan Ngamprah Kabupaten Bandung Barat Mendatangi Kantor Badan Pertanahan Nasional Kabupaten Bandung Barat. Mereka Menuntut Sisa Tanah Yang Terkena Proyek, Ikut Dibebaskan Dan Segera Dibayarkan.