SBR | BANDUNG TV | KRISANTI | Sehari pasca kebakaran hebat yang melanda pasar induk gede bage kota bandung, ratusan pedagang korban kebakaran membersihkan kios, serta mencari barang yang masih bisa dimanfaatkan. para pedagang berharap, ada perhatian pemerintah, karena peristiwa kebakaran tersebut bukan yang pertama kalinya terjadi.